Jumat, 01 April 2011

diam



aku sedang mencoba mencintamu dalam diam

kamu takkan rasakan lagi jantungku yang berdebar bila mengingatmu
padaNya akan ku tunjukkan rona wajahku yang bersemu malu

kamu takkan dapatkan lagi ribuan sms ku yang menanyakan kabarmu
padaNya akan ku tanyakan tentang harimu

mungkin terlambat
karna kamu tlh tau akan rasaku

tapi tak mengapa
ku harap Ia memavkan ketidaktauanku

aku mencoba memuliakan mu
aku mencoba menghormati hidupmu
dengan diamku

Tidak ada komentar:

Posting Komentar